Horas, Bang Rapidin Simbolon Kembali Nahkodahi PDI Perjuangan Sumut, Selamatlah.!

- Reporter

Kamis, 20 November 2025 - 09:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan, Beritamedannews.com — Anggota DPR RI periode 2019–2029 sekaligus mantan Bupati Tapanuli Utara, Rapidin Simbolon, kembali memperoleh kepercayaan untuk memimpin DPD PDI Perjuangan Sumatera Utara untuk periode 2025–2030. Keputusan ini diumumkan pada penghujung Konferensi Daerah (Konferda) yang digelar di Hotel Grand Mercure Medan, Rabu (19/11/2025).

Rapidin Simbolon tidak hanya mempertahankan posisinya sebagai ketua, tetapi juga kembali menunjuk dua figur lama pada posisi strategis.

Sutarto, yang kini menjabat Wakil Ketua DPRD Sumut, kembali dipercaya sebagai Sekretaris DPD, sementara Meriahta Sitepu tetap menjabat sebagai Bendahara.

Rapidin menyampaikan bahwa konsistensi kepemimpinan ini diharapkan memperkuat soliditas organisasi dan efektivitas kerja partai di Sumatera Utara.

Baca Juga :  TKN Prabowo Tegaskan Program Makan Siang Gratis Terbukti Sukses di RI-Global

Susunan Pengurus DPD PDI Perjuangan Sumut 2025–2030

Ketua : DRS. Rapidin Simbolon, M.M

Wakil Ketua : (kosong)

Kehormatan Partai: Alamsyah Hamdani

Pemenangan Pemilu Legislatif & Eksekutif: (kosong)

Ideologi & Kaderisasi: Samulya Surya

Keanggotaan, Organisasi & Sumber Daya: (kosong)

Sumber Daya: Brilian Moktar

Politik: Sutrisno Pangaribuan

Kebijakan Publik & Reformasi Birokrasi: Dameria Pangaribuan

Reformasi Sistem Hukum: Sarma Hutajulu

Perekonomian: (kosong)

Penanggulangan Bencana, Kesehatan, Perempuan & Anak: Ermawarni Tampubolon

Industri, Perdagangan, BUMN, Investasi & Energi: Paul Baja Siahaan

Tenaga Kerja & Jaminan Sosial: Penyabar Nakhe

Pariwisata, Pemuda & Olahraga: Yemitema Laoly

Keagamaan dan Kepercayaan kepada TYME: M. Affan

Ekonomi Kreatif & Digital: Meryl Rouli Saragih

Baca Juga :  Luar Biasa Bah, Jahtanras Polres Simalungun Bekuk TSK Pembunuhan Dalam Waktu 9 Jam

Hukum & Advokasi: Landen Marbun

Bidang Pemerintahan & Otonomi Daerah: Tesya Cimira

Sekretaris

Dr. Sutarto, M.Si

Wakil Sekretaris : (kosong)

Internal: Syarifah Alatas

Program: Darsen Song

Bendahara

Dr. Hj Meriahta Sitepu,M.K.M

Wakil Bendahara :

Dumanter Tampubolon

 

Rapidin menegaskan bahwa beberapa posisi yang masih kosong akan segera diisi setelah melalui proses pendalaman.

“Kami masih melakukan pengkajian agar setiap posisi terisi oleh sosok yang tepat dan mampu bekerja maksimal untuk partai,” ujarnya.

Dengan struktur baru ini, DPD PDI Perjuangan Sumut menargetkan penguatan konsolidasi internal, peningkatan kualitas kaderisasi, dan persiapan strategi pemenangan pemilu menghadapi dinamika politik regional dan nasional.

Follow WhatsApp Channel beritamedannews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPD KNPI Kota Medan Gelar Musda XV, Pendaftaran Calon Ketua Dibuka 6–7 Januari 2026
Dari Jalanan Medan ke Pelosok Aceh Tamiang, Aksi Kemanusiaan GODAMS Ajak Jaga Lingkungan
Tanggapi Santai Pencopotan Dirinya Sebagai Ketua Golkar Sumut, Musa Rajekshah : ‘Saya Tidak Tahu Secara Detail, Sepenuhnya Saya Serahkan Ke DPP’
Pemerintah Pusat Klaim Bergerak Cepat, Aceh Sebut Arahan Presiden Tak Jalan di Lapangan
Prabowo Tegaskan Kemandirian Indonesia di Tengah Pemulihan Bencana Sumatera
Atas Dasar Kemanusiaan, Wakil Wali Kota Medan Tinjau dan Salurkan Bantuan ke Lokasi Banjir Langkat
Bareskrim Polri Buru Dalang Perusakan Hutan di Sumatera: Pemilik Alat Berat Diincar
Setelah Viral, Kementan Akui Kesalahan Data dan Sampaikan Permintaan Maaf, Gitu Aja Lah Terus Sampai Kiamat
Tag :

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 13:39 WIB

DPD KNPI Kota Medan Gelar Musda XV, Pendaftaran Calon Ketua Dibuka 6–7 Januari 2026

Minggu, 21 Desember 2025 - 13:21 WIB

Dari Jalanan Medan ke Pelosok Aceh Tamiang, Aksi Kemanusiaan GODAMS Ajak Jaga Lingkungan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 21:40 WIB

Tanggapi Santai Pencopotan Dirinya Sebagai Ketua Golkar Sumut, Musa Rajekshah : ‘Saya Tidak Tahu Secara Detail, Sepenuhnya Saya Serahkan Ke DPP’

Jumat, 19 Desember 2025 - 20:21 WIB

Pemerintah Pusat Klaim Bergerak Cepat, Aceh Sebut Arahan Presiden Tak Jalan di Lapangan

Jumat, 19 Desember 2025 - 13:23 WIB

Prabowo Tegaskan Kemandirian Indonesia di Tengah Pemulihan Bencana Sumatera

Berita Terbaru